Di sebuah gunung yang terpencil, terdapatlah sebuah pertapaan. Di pertapaan ini pertapa dan pertapawati sudah diikat sumpah untuk tidak akan menikah seumur hidup, oleh karena itu tempat tinggal mereka dibuat terpisah. Rumah utara adalah tempat tinggal para pertapa (pria) dan rumah sebelah selatan adalah tempat pertapawati (cewek).
Di tengah-tengah kedua bangunan itu terdapat sebuah kolam suci. Pada suatu hari seorang pertapawati sedang khusuk membasuh tangannya di kolam suci. Melihat itu seorang pertapawati lain yang baru 2 hari tinggal di situ heran lalu bertanya :
Pertapawati 1 : “hei kenapa kamu membasuh tanganmu di kolam ini dengan khusuk..?”
Pertapawati 2 : “Lho emangnya kamu tidak tahu yaa. Ini khan kolam suci”
Pertapawati 1 : “O gitu.. trus apa khasiatnya?”
Pertapawati 2 : “Khasiatnya adalah kalau secara sengaja ataun tidak bagian tubuh kita menyentuh “alat kelamin” atau bagian terlarang lainnya dari lawan jenis, maka bagian tubuh itu harus dicuci di kolam ini sebanyak 5 kali supaya dosanya terhapus.”
Pertapawati 1 : “Lho emangnya kamu habis berbuat apa sehingga harus mencuci tanganmu di kolam ini?"
Pertapawati 2 : “SStttt jangan keras-keras.. Tadi waktu makan siang bersama para pertapa, secara tidak sengaja tangan kananku menyentuh 'burungnya' pertapa.. sehingga aku harus mencuci tanganku..gitu.."
Pertapawati 1 : “Waduh gawat juga yaa.. Kalo gitu aku juga harus berkumur 5 kali dong supaya dosaku terhapus…”
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar